Cara Membersihkan Noda Hitam Bekas Bocor di Tembok, Kinclong Pakai Satu Bahan Dapur ini

By Raka, Jumat, 6 Januari 2023 | 20:15 WIB
Cara menghilangkan noda hitam bekas bocor di tembok dengan bahan dari dapur (Mowilex)

Untuk mencegah noda menempel permanen pada tembok, segera bersihkan dinding sesaat setelah noda menempel.

Supaya bercak noda di tembok tidak datang lagi, yuk ikuti tipsnya sebagi berikut.

Untuk dapur atau ruang bermain anak, lebih baik melakukan pengecatan ulang setiap dua tahun.

Penting juga untuk selalu mengecek tembok apakah terjadi pengelupasan meski kecil.

Pengelupasan ini bisa jadi tanda bahwa ada masalah pada tembok, seperti kebocoran atau saluran air yang rusak.

Jangan lupakan area yang selalu terkena sinar matahari seperti jendela atau bingkai pintu.

Paparan sinar matahari secara terus menerus membuat bagian ini terlihat kusam dibanding bagian dinding lainnya.

Maka dari itu perlu untuk mengganti lapisan cat dua tahun sekali, agar terlihat lebih cerah.

Selamat mencoba Sase lovers.