Tips Mencegah Timbulnya Noda Putih pada Pakaian Setelah Dicuci, Rendam dengan 1 Bahan Ini Sebelum Dibilas

By Amelia Pertamasari, Rabu, 11 Januari 2023 | 15:25 WIB
Tips mencegah timbulnya noda putih pada pakaian setelah dicuci. (blackdovfx)

SajianSedap.com - Mencuci adalah salah satu cara perawatan untuk menjaga pakaian tetap bersih dan terawat.

Meski memang ini menjadi aktvitas kurang menyenangkan bagi sebagian orang, ini memberi dampak yang baik pada pakaian.

Pakaian akan selalu terlihat menarik ketika dikenakan karena terbebas dari noda dan bau.

Namun tak jarang, mencuci juga bisa menimbulkan masalah pada pakaian.

Terkadang, ketika sudah selesai mencuci pakaian, ada beberapa residu putih yang menempel di permukaan pakaian tersebut.

Jika residu putih menutupi pakaian, ada beberapa kemungkinan penyebab dan beberapa solusi.

Terkadang, Anda perlu mencuci ulang pakaian dan membuat beberapa perubahan dalam cara Anda mencuci pakaian.

Tapi tak hanya itu saja cara mengatasinya, perbedaan sumber noda putih ada cara mengatasinya tersendiri.

Apa saja caranya? Simak berikut ini beserta cara mencegahnya agar selanjutnya noda putih ini tak muncul di cucian kering Anda.

Tips Mencegah Timbulnya Noda Putih pada Pakaian Setelah Dicuci

Melansir Hunker, ada beberapa penyebab dan cara untuk mengatasi noda putih pada pakaian yang baru dicuci, seperti berikut ini.

Beberapa penyebab noda putih ini juga kemudian bisa Anda cegah di kemudian hari.

Baca Juga: Bisa Merusak Pakaian, ini Cara Alami Membasmi Ngengat di Lemari Sampai Tuntas