4. Cuci botol
Setelah 10 menit didiamkan, kocok kembali botol sebentar dan buang semua isi yang ada di dalamnya.
Terakhir, Anda tinggal mencuci botol minum plastik dengan sabun cuci piring dan keringkan.
Dengan mengikuti trik ini, bagian dalam botol bisa menjadi bersih dan bening kembali.
Sisa-sisa kerak dari segala jenis minuman pun jadi hilang.
Mudah bukan?
Anda pun tak perlu melakukan penyikatan berkali-kali untuk memberishkan botol tupperware Anda.
Selamat mencoba!Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Trik Membersihkan Botol Minum Plastik agar Terlihat Seperti Baru