SajianSedap.com - Ketika melihat ada acara memasak, pasti banyak yang akan memakai celemek.
Celemek ini biasa dipakai untuk menutupi baju agar tidak kotor.
Karena itu, celemek biasanya akan lebih cepat kotor.
Apalagi kalau sudah ada berbagai noda yang membandel.
Noda tertentu seperti noda minyak akan sulit dihilangkan kalau hanya dengan dicuci.
Deterjen pun kadang nggak bisa membersihkannya.
Karena itu, Sase Lovers bisa menghilangkannya dengan memakai sabun cuci piring.
Cara Membersihkan Celemek dari Noda Minyak
Adanya noda minyak di pakaian memang sangat susah untuk dibersihkan.
Tapi sekarang tidak akan sulit lagi kalau Anda tahu caranya.
Untuk menghilangkan noda minyak di celemek bisa memakai sabun cuci piring.
Cara memakainya juga sangat mudah.
Baca Juga: Apakah Ada Celemek yang Bisa Bebas dari Noda Masakan? ini Jawabannya