SajianSedap.com - Punya tampilan yang cantik, minuman segar ini pasti langsung bikin kita ingin mencicipinya.
Hadir dengan rasa yang begitu mantap, Resep Es Nanas Jeruk ini bikin kita tak cukup menyantapnya satu gelas saja.
Mari, segera contek dan hadirkan menu kesukaan keluarga ini untuk disantap ketika cuaca panas sedang menyarang.
Baca Juga: Resep Punch Jambu Biji Wangi Vanili, Minuman Segar Dengan Aroma Vanili yang Begitu Harum
Waktu: 20 Menit
Sajian: 3 Gelas
Bahan:1/2 bungkus agar-agar instan50 gram gula pasir300 ml air2 tetes pewarna merah300 gram nanas, dipotong-potong2 buah jeruk manis, diperas airnya3 sendok makan gula pasir200 gram es serut2 kaleng soda tawar
Cara Membuat Es Nanas Jeruk:
1. Rebus agar-agar, gula, air, dan pewarna merah sampai mendidih. Tuang ke dalam loyang kotak ukuran 15x10x4 cm. Biarkan beku.
2. Serut dengan pemarut keju. Sisihkan. Tata di dalam gelas saji.
3. Blender nanas, air jeruk, gula, dan es serut sampai lembut.
4. Tuang ke dalam gelas. Tambahkan air soda. Sajikan.
Baca Juga: Resep Es Timun Melon Susu Segar Dan Praktis yang Cocok Untuk Menikmati Waktu Di Rumah
Baca Juga: Resep Kacang Merah Kuah Santan, Minuman Manis Dengan Kuah Santan yang Gurih
Baca Juga: Resep Es Kunyit Asam, Minuman Tradisional Super Segar Dengan Aroma Rempah yang Menggugah elera
Baca Juga: Resep Es Jeli Mi, Minuman Segar Unik Dengan Isian Jeli yang Kenyal!
Baca Juga: Resep Es Koktail Sarang Burung, Minuman Segar Andalan yang Begitu Menarik Disantap