Dicuci Deterjen Gak Cukup, Hilangkan Bau Apek pada Tas yang Lama Disimpan di Lemari Cukup Ditabur 2 Bahan ini, Ajib!

By Ulfa, Selasa, 17 Januari 2023 | 17:40 WIB
Berikut ini cara mudah untuk menghilangkan bau pada tas yang sudah lama disimpan di lemari (Reddit)

Hal ini jadinya akan membuat bau pada tas menjadi lebih bersahabat karena reaksinya meciptakan gas karbon dioksida.

Namun, sebaiknya kamu menggunakan cara ini setelah membersihkan tas menggunakan larutan cuka dan air.

3. Menggunakan bubuk kopi

Cara selanjutnya yakni dengan menggunakan bubuk kopi.

Cara menggunakan bubuk kopi sebagai penghilang bau pada tas juga sama dengan baking soda.

Kamu perlu menaruhnya ke dalam kain dan mengikatnya atau menggunakan wadah kecil.

Namun ada satu hal yang harus diperhatikan, nih.

Sebaiknya kamu tetap membersihkan tas menggunakan air dan cuka terlebih dulu sebelum memakai metode yang satu ini, ya.

4. Mengelap dengan dryer sheet

Kamu bisa menggunakan dryer sheet untuk menutupi bau pada tas.

Terutama pada tas-tas yang bagian dalamnya terbuat dari kain.

Namun, karena dryer sheet terbuat dari bahan kimia yang bisa mengganggu kesehatan, terutama bagi mereka menderita penyakit pernapasan.

Sebaiknya kamu membaca label produknya dengan benar atau konsultasi dengan ahli kesehatan sebelum menggunakan.

Baca Juga: Langkah Mencuci Tas Pakai Mesin Cuci, Walau Gak Disikat Hasilnya Pasti Bersih Maksimal

5. Menyemprotan spray penghilang bau

Cara terakhir dengan menggunakan spray penghilang bau.

Ada banyak varian spray penghilang bau di pasaran berdasarkan kegunaannya.

Kamu bisa memilih yang digunakan untuk menghilangkan bau pada pakaian.

Akan tetapi, saat menyemprotkan spray penghilang bau, kamu juga perlu memperhatikan bahan bagian dalam tas.

Sebab, beberapa bahan seperti kulit malah bisa rusak bila kamu tak hati-hati menggunakan spray penghilang bau.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "5 Tips Menghilangkan Bau pada Tas yang Terlalu Lama Disimpan di Lemari"

Baca Juga: Jangan Dibuang Dulu, Coba Pakai 4 Trik ini untuk Memperbaiki Tas Kulit yang Mengelupas