SajianSedap.com - Sase Lovers coba lihat ke wastafel yang ada di rumah.
Perhatikan lagi apakah sudah muncul kerak kuning?
Kalau iya, pasti wastafel sudah cukup tua atau lama tidak dibersihkan.
Kerak seperti ini tentu harus dibersihkan agar tidak menjadi sarang kuman.
Anda nggak perlu takut kerak susah dibersihkan kok.
Dengan 3 bahan dapur ini, kerak kuning auto rontok semua.
Trik Jitu Mengangkat Kerak Kuning di Wastafel
1. Gunakan sabun cuci piring dan air panas
Untuk membersihkan kerak ini sebenarnya mudah.
Anda bisa memakai beberapa bahan dari dapur.
- Pertama, campurkan 1 sdm sabun cuci piring cair dengan 1,8 liter air panas.
- Gunakan sabun cuci piring yang mengandung zat pemotong lemak jika bagian dalam wastafel terasa berminyak.
Baca Juga: Coba Trik Menghilangkan Lumut pada Saluran Air Wastafel Ini, Gak Bakal Mampet Lagi Airnya