SajianSedap.com - Yuk, intip cara menghilangkan bintik hitam di talenan.
Cara menghilangkan bintik hitam di talenan ini harus Anda ketahui, lo.
Soalnya, bintik hitam itu ternyata adalah jamur.
Wah! Pasti kebayang kan bahayanya kalau bersentuhan dengan makanan kita?
Yang ada malah kita menyiapkan makanan yang tak sehat untuk keluarga.
Nah, ternyata sudah banyak cara menghilangkan bintik hitam di talenan.
Caranya cuma pakai bahan yang ada di rumah ini.
Cara Menghilangkan Bintik Hitam di Talenan
Meskipun sudah menjaga kebersihan talenan dan semua peralatan dapur, Anda mungkin tetap akan menemukan jamur pada talenan kayu atau talenan plastik.
Jamur ini berupa noda hitam pada talenan.
Nah, kalau sudah terlanjur berbintik hitam, ada beberapa cara yang bisa kita lakukan untuk menghilangkan jamur pada talenan kayu ini.
Berikut beberapa caranya: