- Sarung tangan karet
- Air
- Sabun cuci piring cair
- Cuka atau pemutih
- Soda kue
- Ember atau bak cuci
- Kain lembut atau pengering rambut
- Rak pengering
Berikut ini cara untuk membersihkan bintik hitam di karet tutup botol.
1. Lakukann perendaman
Mulailah dengan mencuci botol secara menyeluruh dengan air panas dan sabun cuci piring.
Baca Juga: Cara Menghilangkan Bintik Hitam Di Dinding Rumah Gegara Jamur, Modalnya Cuma Pakai Cuka Saja
Lalu gunakan sikat botol yang lembut untuk membersihkan semua lipatan dalam dan permukaan luar botol.