SajianSedap.com - Anda bisa jadi pernah mengalami saat gelas kaca mendadak pecah saat diisi air panas.
Fenomena ini memang kerap terjadi.
Kondisi air yang panas saat dituang ke air membuat gelas kaca mendadak pecah.
Tentu saja hal ini bisa membahayakan Anda.
Pecahan kaca bisa terkena kulit dan membuat Anda terluka.
Hal ini pun bisa sering terjadi jika kualitas gelas kaca Anda tipis.
Permuakaan yang tipis membuat gelas kaca mudah memuai dan akhirnya pecah saat dituangi air panas.
Cara Mencegah Gelas Kaca Pecah
Supaya gelas kaca Anda tidak pecah, ternyata ada trik mudah yang bisa Anda coba.
Salah satu caranya adalah merebus gelas kaca.
Cara ini barangkali terdengar aneh.
Namun merebus gelas kaca bisa mecegah gelas pecah saat diisi air panas.
Baca Juga: Cara Membuat Air Kelapa Jadi Obat Kuat Alami, Suami Pasti Betah di Atas Ranjang