Trik Jitu Menajamkan Pisau Blender yang Sudah Tumpul, Modalnya Cuma Pakai Garam

By Dok Grid, Senin, 1 Juli 2024 | 12:59 WIB
Trik menajamkan pisau blender yang sudah tumpul. (Adobestock)

Baca Juga: Cara Cepat Menghilangkan Bau pada Blender Akibat Sisa Bahan Makanan, Cuma Perlu Taburkan 1 Bahan Dapur Ini

- Masukkan beberapa sendok rock salt ke dalam blender.

- Kemudian nyalakan dan matikan blender selama beberapa kali.

- Ketika garam sudah menjadi bubuk, keluarkan, dan ganti dengan garam yang masih berbentuk bongkahan-bongkahan kasar.

- Ulangi selama beberapa saat untuk mendapatkan ketajaman pisau blender yang maksimal.

- Setelah selesai, cuci blender menggunakan sabun untuk menghilangkan residu garam yang masih tersisa.

3. Menggunakan aluminium foil

Dilansir dari Homeyutility, bahan ketiga yang bisa digunakan untuk menajamkan pisau blender adalah lembaran aluminium foil.

Caranya: