5 Trik dari Pedagang Kayu untuk Mengusir Rayap dari Lemari TANPA Bahan Kimia

By Raka, Kamis, 9 Februari 2023 | 11:30 WIB
5 bahan alami untuk mengusir rayap dari lemari (FUMIDA)

Pastikan semua rayap itu terkena semprot.

Cairan ini ternyata bisa membuat rayap lemas dan mati setelah beberapa saat setelah disemprotkan.

2. Jemur di Bawah Sinar Matahari

Rayap suka dengan tempat lembap dan jauh dari kehangatan sinar matahari, lo.

Ini karena serangga ini biasanya akan hidup di tempat yang gelap dan jauh dari cahaya terang.

Oleh karena habitatnya di tempat yang gelap, teman-teman bisa mengatasi rayap pada lemari.

Bagaimana caranya? bisa dengan pindahkan lemari ke area yang terkena sinar matahari.

Kalau bis,a jemur lemari di halaman depan atau belakang rumah.

Ini membuat lemari mendapat sinar matahari langsung dan rayap-rayap itu bisa mati dalam waktu singkat.

Biasanya, setelah dijemur dan rayap mati, rayap tidak akan kembali lagi ke lemari.

3. Pasang Jebakan Kardus

Kalau mau menggunakan cara ini, kita harus mengetahui di mana sarang rayap itu berada.

Jika sarang rayap sudah diketahui, langsung ambil beberapa lembar kardus bekas dan basahi dengan air.

Baca Juga: 2 Cara Basmi Rayap Di Rumah, Tinggal Semprot Bahan Ini Bisa Bikin Rayap Langsung Kabur dan Gak Berani Balik Lagi