Disikat Malah Hancur, Cara Bersihkan Matras Yoga Ternyata Begini Caranya

By Dok Grid, Rabu, 2 Oktober 2024 | 14:29 WIB
cara mencuci matras yoga ()

Baca Juga: Cara Bersihkan Kerak Bak Mandi Keramik Pakai Bahan Dapur Ini

Kosongkan bak, lalu bilas matras. Pastikan tidak ada sabun yang tertinggal pada matras yoga.

Goyang-goyangkan matras untuk menyingkirkan air sebanyak mungkin.

Baringkan matras atau gantung di atas tiang shower yang kokoh hingga benar-benar kering.

Jika matras yoga tidak dapat terendam air, ikuti langkah berikut.

1. Campurkan satu 236 mililiter cuka putih dan tiga bagian air.

2. Semprotkan larutan cuka dan air ke matras yoga secukupnya dan seka permukaannya dengan kain bersih, lembut, dan kering.

3. Celupkan kain bersih yang lain ke dalam air jernih, lalu peras.

Seka matras dengan kain lembap untuk menghilangkan sisa cuka putih yang teritnggal di permukaan.

4. Balikkan matras dan ulangi proses sebelumnya.

5. Baringkan matras atau gantung di atas tiang shower yang kokoh hingga benar-benar kering sebelum menggulung dan menyimpannya.

Semoga informasi ini bermanfaat!

Baca Juga: Cara Ampuh Menghilangkan Rasa Besi pada Botol Air Minum Stainless Steel, Cuci Pakai Bahan Dapur Ini