Tukang Ledeng Akhirnya Bagi Tips, Bikin Keran Air Selalu Mengkilap Tanpa Kerak Ternyata Gampang, Cukup Dioles dengan Bahan Rumahan Ini Saja

By Laksmi Pradipta Amaranggana, Selasa, 14 Februari 2023 | 06:40 WIB
Kerak yang ada di keran air bisa dirontokkan dengan bahan ini (Kompas)

SajianSedap.com - Sase Lovers coba perhatikan keran yang ada di kamar mandi.

Apakah keran di kamar mandi ada keraknya?

Kalau iya, kerak ini harus segera dibersihkan.

Lama kelamaan kerak di keran akan membuat tampilannya jadi kusam dan tidak bersih.

Untuk membersihkannya, Anda gak perlu bahan yang mahal.

Kita bisa kok memanfaatkan berbagai bahan dapur yang ada di rumah.

Cara Membersihkan Kerak di Keran

1. Baking soda

Anda pasti tak asing lagi dengan bahan yang satu ini.

Maklum saja, baking soda sering dipakai untuk memasak makanan seperti roti.

Tapi Sase Lovers pun bisa memanfaatkannya sebagai bahan pembersih.

Salah satunya adalah bisa merontokkan kerak yang ada di keran.

Baca Juga: Tips Merontokkan Kerak Putih pada Keran Air, Sekali Gosok Langsung Hilang dengan 3 Bahan ini

Baking soda menjadi bahan yang ampuh untuk merontokkan kerak di keran