Laron Ternyata Benci Baunya, Cukup Gantung Daun ini Di Depan Pintu, Tak Perlu Lagi Gelap-gelapan Buat Usirnya

By Raka, Selasa, 21 Februari 2023 | 08:10 WIB
Cara mengusir laron tanpa harus mematikan lampu pakai bahan alami (99.co dan Kompascom)

- Aroma yang dihasilkan akan mengusir laron sehingga Anda tidak perlu mematikan lampu saat ada laron.

4. Semprotkan Pembasmi Serangga

Saat gerombolan laron beterbangan mengurumuni lampu yang menyala, segara semprotkan cairan pembasmi serangga.

Cara ini dijamin ampuh untuk membuat laron mabuk dan mati seketika.

Karena kamu menyeprotkannya ke arah atas tempat laron beterbangan, maka menggunakan masker dan kacamata bisa jadi salah satu perlindungan diri.

Pasalnya, jika cairan semprot mengenai mata dan wajah kita, hal ini justru akan mendatangkan bahaya. 

Dengan menyemprotkan cairan pembasmi serangga, laron akan berjatuhan ke lantai dan kemudian mati.

Jika Anda memilih menggunakan cara ini, hendaknya perlu mengingat bahwa mencuci tangan setelah sangat diperlukan.

Hal ini berkaitan dengan cairan pembasmi serangga yang mengandung bahan berbahaya.