Tanpa Bantuan Tukang, Lubang Air Kamar Mandi yang Mampet Bisa Plong dengan Cepat, Caranya Tingal Manfaatkan 5 Bahan dari Dapur

By Laksmi Pradipta Amaranggana, Selasa, 7 Maret 2023 | 06:40 WIB
Lubang air mampet yang ada di kamar mandi bisa langsung plong dengan bahan ini (SHUTTERSTOCK/SINISA BOTAS)

- Diamkan selama satu jam.

- Setelah satu jam, siram dengan sepanci air mendidih.

Mudah, kan?

3. Campuran baking soda, garam, dan krim tartar

Kalau baking soda dan garam saja gak cukup, coba campurkan krim tartar.

Bahan yang satu ini memang punya kemampuan untuk membersihkan yang sangat bagus.

Untuk memakainya gak ribet kok.

- Tuang 1/2 cangkir baking soda, 1/2 cangkir garam, dan 2 sdm krim tartar ke dalam stoples yang tertutup rapat.

- Kemudian tutup toples.

Baca Juga: Cara Agar Ular Gak Masuk Ke Lubang WC, Wajib Lakukan Hal Ini Tiap Habis Menggunakan Kloset

- Kocok untuk mencampurkan bahan.

- Tuang separuh isi toples ke dalam saluran yang tersumbat.

- Simpan separuh lainnya untuk nanti.