Cara Membersihkan Tali Rantai Tas yang Menghitam Ataupun Berkarat, Cukup Usap dengan Bahan Dapur Ini Pasti Kinclong Lagi

By Amelia Pertamasari, Senin, 13 Maret 2023 | 18:40 WIB
Cara membersihkan tali rantai tas yang berlarat atau menghitam. (Shopee)

SajianSedap.com - Tas adalah fashion item wajib untuk sebagian besar orang dan kalangan.

Selain untuk menyimpan barang yang harus dibawa, tas juga bisa menjadi pelengkap outfit kamu.

Tas memiliki berbagai macam model dan ini memudahkan kita untuk mencocokan dengan outfit yang ingin kita gunakan.

Tak sedikit orang yang memiliki koleksi tas lebih dari belasan jumlahnya, dengan berbagai macam model dan jenis.

Tas yang terlihat menarik tentu memiliki kondisi yang baik, seperti bebas noda ataupun bau, warna tidak pudar, dan lainnya.

Sayangnya, memang seiring waktu dan pemakaian, tas bisa bermasalah. Sebut saja tali rantai tas yang menghitam ataupun muncul bintik noda karat.

Pilihan untuk membuang tas mungkin menjadi pilihan jika hal ini terjadi.

Tapi sebenarnya Anda pun dapat menyelamatkan tas kesayangan Anda alih-alih membuangnya.

Anda cukup membersihkan noda ini dengan pembersih DIY yang bisa Anda buat dari bahan dapur seperti beriut ini.

Cara Membersihkan Tali Rantai Tas yang Menghitam Ataupun Berkarat

Anda dapat membersihkan tali rantai tas yang menghitam ataupun berkarat menjadi seperti baru lagi.

Lihat berikut ini caranya untuk menyelamatkan tas kesayangan Anda.

Baca Juga: Jangan Asal Dicuci, Begini Cara Membersihkan Noda Kering di Tas Suede Agar Tak Gampang Rusak