Cara Aman Membasmi Tawon yang Masuk Ke Rumah, Cukup Disemprot Larutan Ini Pasti Langsung Pergi

By Gusthia Sasky T, Sabtu, 18 Maret 2023 | 07:40 WIB
Cara aman membasmi tawon yang masuk ke rumah. (Adobe stock)

SajianSedap.com - Keberadaan tawon memang bikin was-was ya.

Apalagi kalau tawon sampai masuk ke rumah.

Sebab keamanan keluarga bisa jadi terancam.

Bukan tanpa alasan, bisa saja tawon mendadak malah menyengat anggota keluar kita.

Masalahnya banyak orang yang takut mengusir tawon dari rumah.

Padahal ada cara aman membasmi tawon yang masuk ke rumah loh.

Cara aman membasmi tawon yang masuk ke rumah ini sangat mudah untuk Anda ikuti.

Dan tentunya cara ini sangat ampuh untuk mengusir tawon.

Cara Aman Membasmi Tawon yang Masuk Ke Rumah

Berikut adalah beberapa cara untuk membasmi tawon dari rumah seperti dilansir dari The Garden Granny, Sabtu (8/5/2021).

1. Menggunakan campuran minyak esensial

Menurut penelitian dari Journal of Pest Management Science, kombinasi cengkeh, serai, dan geranium terbukti ampuh sebagai sarana mengusir tawon.

Pencampuran minyak esensial dari ketiga jenis bahan alami ini hanya perlu dilarutkan dengan sedikit air.

Baca Juga: Tanpa Takut Disengat, Ini Cara Singkirkan Sarang Tawon dari Rumah, Kuncinya Gunakan 1 Larutan Ini dengan Hati-hati