Tak Perlu Dibawa ke Laundry, Begini Cara Membersihkan Sepatu Putih yang Nampak Buluk Agar Seperti Baru Lagi

By Amelia Pertamasari, Minggu, 26 Maret 2023 | 08:10 WIB
Cara membersihkan sepatu putih yang buluk agar seperti baru lagi. (Kompas)

SajianSedap.com - Sepatu adalah fashion item yang hampir pasti dimiliki setiap orang, sekalipun satu buah.

Ini berfungsi sebagai alas kaki yang melindungi kaki dari berbagai hal yang kotor dan mungkin membahayakan.

Salah satu jenis sepatu yang tak pernah ketinggalan jaman adalah sepatu berwarna putih, sehingga banyak orang memilikinya.

Baik kalangan selebritas maupun orang kebanyakan, banyak yang menyukai sepatu putih karena berbagai alasan.

Misalnya sepatu terlihat cukup simpel dan relatif mudah dipadukan dengan pakaian apa pun.

Namun, hal yang juga menjadi masalah pada sepatu putih adalah, lebih rentan kotor dibandingkan sepatu berwarna gelap seperti hitam atau cokelat

Selain itu, paparan lingkungan seperti debu dan sinar matahari membuat sepatu putih nampak buluk dan tak menarik lagi dilihat.

Tentu sayang sekali jika kondisi sepatu yang masih bagus namun warnanya sudah kusam dan buluk bukan?

Jika Anda mengalaminya, jangan khawatir dulu harus mengganti dengan yang baru. Berikut ini cara membersihkan sepatu putih yang buluk agar seperti baru lagi.

Cara Membersihkan Sepatu Putih yang Buluk

Nah, untuk membersihkan noda atau kotoran pada sepatu putih, ada sejumlah cara yang bisa kita coba, agar sepatu kembali "berkilau".

Dengan cara ini, sepatu putih Anda bisa menarik lagi untuk dipakai.

Baca Juga: Awet Tanpa Dicuci, Begini Cara Merawat Sepatu Lace dan Beads Bekas Nikahan, Siapkan 1 Bahan ini Agar Awet Lama