Tiap Hari Dipakai Jadi Bau, Begini Trik Mencuci Peci Agar Harum Lagi, Pakai Cara ini Tidak Kelihatan Kopiah Lama

By Raka, Minggu, 26 Maret 2023 | 07:10 WIB
Cara mencuci peci atau kopiah menggunakan bahan dari dapur (Youtube Rian Sugiarta)

3. Jangan cuci bersamaan

Nah, niat hati ingin mempercepat kerjaan dengan bersamaan cuci sarung, tapi malah bikin rusak.

Saat mencuci sarung lebih dari satu, disarankan jangan cuci secara bersamaan ya.

Jadi, diusahakan untuk mencucinya satu per satu.

Selain itu, air bekas cucian sarung sebelumnya juga jangan dipakai kembali ya.

4. Jangan direndam

Saat mencuci sarung sutera juga jangan direndam, ya.

Hal ini bisa karena dapat membuat warna mulai memudar.

Jadi, mencucinya hanya dengan mencelup-celup dan mengangkatnya beberapa kali di air banyak.

5. Menjemur terpisah

Saat menjemur sarung kita juga perlu memperhatikan tempatnya.

Jangan sampai kain sarung menempel satu sama lain.

Hal itu karena bisa membuat warnanya bernoda.

Pastikan juga tempat untuk menjemur sarung teduh dan tidak terpapar langsung sinar matahari.