Selamat Tinggal Pemutih, Noda Darah Haid Bisa Hilang Tanpa Bekas Pakai 3 Bahan Dapur Saja

By Idam Rosyda, Sabtu, 25 Maret 2023 | 13:10 WIB
menghilangkan noda darah haid ()

SajianSedap.com - Bagi para wanita, periode menstruasi atau haid kerap membuat was-was.

Apalagi jika saat hari pertama atau kedua.

Biasanya masa ini membuat darah yang kelaur sangat banyak.

Terkadang bahkan bisa menimbulkan maslaah seperti tembus atau terkena pada celana atau baju Anda.

Jika sedang tidak di rumah tentu Anda tidak bisa langsung membersihkannya bukan?

Nah noda darah ini biasanya akan menimbulkan bekas yang susah dihilangkan.

Jika sudah begini tentu akan membuat celana atau pakaian Anda menjadi kotor.

Cara Menghilangkan Noda Darah Haid

Menyikatnya bukan cara yang ampuh untuk menghilangkan noda darah haid.

Nah supaya Anda tidak dipusingkan dengan noda darah haid ini, ternyata 3 bahan dapur bisa Anda manfaatkan.

1. Air lemon

Dilansir dari Express, Selasa (12/1/2021), peralatan yang Anda butuhkan antara lain sikat gigi bekas, mangkuk, sendok, dan air dingin.

Penggunaan air panas untuk membersihkan noda darah sangat tidak dianjurkan, sebab akan mendorong protein untuk lebih menempel pada noda pada kain.

Baca Juga: Jangan Anggap Remeh! Sering Alami Nyeri saat Haid Bisa jadi Tanda Penyakit Berbahaya Ini Menggerogoti Organ Intim, HATI-HATI