Kelihatannya Sepele, Tambahkan Minyak Air Putih Ke Bak Mandi Ternyata Bisa Bikin 5 Perubahan Luar Biasa Ini Terjadi di Tubuh!

By Virny Apriliyanty, Minggu, 26 Maret 2023 | 17:10 WIB
Manfaat Tambahkan Minyak Air Putih Ke Bak Mandi ()

SajianSedap.com - Minyak kayu putih selama ini dikenal punya segudang manfaat.

Tapi, berapa banyak dari Anda yang pernah mencoba menambahkan minyak kayu putih ke air di bak mandi?

Pasti belum banyak kan?

Ternyata, mandi dengan air minyak kayu putih itu manfaatnya luar biasa banyak, lo.

Bahkan, ada 5 perubahan luar biasa yang bisa dirasakan tubuh dengan melakukan hal sepele ini.

Salah satunya adalah mencegah gigitan serangga.

Penasaran apa lagi?

Simak penjelasannya berikut ini.

Manfaat Tambahkan Minyak Air Putih Ke Bak Mandi

1. Mencegah gigitan serangga

Nyamuk biasanya datang pada manusia yang menggunakan pakaian gelap, misalnya hitam.

Gigitan serangga, termasuk nyamuk, dapat membahayakan kesehatan kita.

Untuk melindungi diri dari gigitan serangga, Anda bisa menggunakan minyak kayu putih setelah mandi dengan cara dioleskan ke tubuh.

Baca Juga: Alhamdulillah Ketemu, Noda Kuning di Keramik Kamar Mandi Ternyata Bisa Dihilangkan Pakai Lemon dan 2 Bahan Ini