Oleh karena itu, teknik ini juga dapat membantu Anda menghilangkan permen karet dari rambut dengan mengurangi rasa lengketnya.
Caranya oleskan es ke permen karet agar bisa mengeras dan mengelupas.
Lalu geser permen karet dengan lembut di sepanjang rambut.
Anda bisa tetap gunakan es batu pada permen karet sampai benar-benar lepas dari rambut.
2. Selai kacang
Selai kacang sangat membantu saat menangani anak-anak atau balita.
Pertama oleskan selai kacang dengan ujung jari atau sikat gigi ke permen karet.
Setelah 1-3 menit, permen karet akan kehilangan cengkeramannya karena ikatan kimianya putus.
Kemudian geser permen karet dengan mudah dari rambut menggunakan sikat gigi.
Ulangi proses ini sampai semua sisa permen karet hilang.
Terakhir keramas rambut Anda untuk menghilangkan sisa permen karet dan selai kacang.