Pantas Ogah Beli Kamper, Kamar Mandi yang Bau Bisa Wangi Semriwing Cuma Modal Sabun Batang dan Cuka, Cek Caranya Ini

By Ulfa, Rabu, 29 Maret 2023 | 17:40 WIB
Berikut ini beberapa cara membuat pewangi dari sabun dan cuka (Kolase Shutterstock dan Freepik)

SajianSedap.com - Kamar mandi jadi ruangan yang sering dikunjungi setiap hari.

Entah itu untuk mandi, buang air kecil dan besar, dan hal lainnya.

Makanya, kamar mandi ini harus selalu wangi, apalagi kalau ada tamu berkunjung.

Untuk membuat kamar mandi wangi dan jauh dari hewan, biasanya orang akan menebarkan kamper.

Padahal, untuk membuat toilet di rumah wangi bisa kita buat sendiri, loh!

Salah satunya hanya dengan modal sabun batang utuh ataupun sisa.

Penasaran bagaimana caranya? Simak berikut ini, yuk.

Cara Membuat Pewangi Kamar Mandi dan Ruangan

Siapa yang menyangka kalau eberapa produk rumahan seperti sabun batang dan pewangi pakaian bisa dijadikan sebagai pengharum ruangan buatan, loh!

Tak hanya itu, kita pun bisa mencampurkan bahan ini dengen cuka saja.

Bagaimana bisa?

Makanya, seperti dikutip dari channel YouTube Dul R Channel via Kompas.com, berikut ini ulasan lengkap mengenai cara membuat pewangi ruangan dari sabun batang:

Baca Juga: Ketimbang Pewangi Semprot, Begini Cara Mengharumkan Ruang Tamu Pakai Bahan yang Biasa Ada di Dapur, Hasilnya Pasti Dipuji-puji Mertua!