Cara Ampuh Mengusir Kecoak dengan Timun, Cukup Diracik Seperti Ini Langsung Kabur Semua dari Rumah

By Laksmi Pradipta Amaranggana, Sabtu, 1 April 2023 | 08:40 WIB
Kecoak yang ada di rumah bisa diusir dengan menggunakan timun ()

Gula akan menarik kecoa mendekat.

Sedangkan baking soda akan membunuhnya.

Letakkan campuran tersebut dalam mangkuk kecil.

Bisa juga dengan menaburkan di sudut rumah yang gelap dan lembab.

2. Daun salam

Kalau ada daun salam di rumah, bahan ini bisa dimanfaatkan untuk mengusir kecoak.

Daun salam ternyata ampuh digunakan sebagai pengusir serangga.

Tidak terkecuali kecoak.

Adapun caranya, hancurkan daun salam.

Kemudian letakkan di sudut-sudut gelap dan lembab di area rumah yang kerap menjadi sarang kecoak.

Baca Juga: Bikin Merinding! Wanita Ini Shock Temukan Banyak Kecoak Berenang di Dalam Dispenser, Yang Gak Pernah Bersihin Dispenser Harus Waspada

3. Petroleum jelly

Dilansir dari Kompas.com, cara mengusir kecoa berikutnya adalah memanfaatkan petroleum jelly.

Petroleum jelly merupakan bahan yang kerap digunakan untuk melembabkan kulit.