Bakal Irit Uang Belanja, Rice Cooker Nyala 24 Jam Bisa Tetap Hemat Listrik, Kuncinya Coba Lakukan 1 Hal Sederhana Ini

By Laksmi Pradipta Amaranggana, Jumat, 31 Maret 2023 | 10:10 WIB
Rice cooker bakal tetap hemat listrik kalau gunakan cara ini (carefe/amanaimagesRF)

3. Bersihkan secara teratur

Setelah nasi habis, kita harusnya segera mencuci rice cooker.

Tapi banyak juga yang membiarkannya begitu saja.

Kotoran yang mengering di tungku rice cooker dapat mengganggu proses pemanasan.

Sebaiknya bersihkan rice cooker secara rutin.

Tujuannya agar dapat bekerja dengan lebih efisien dengan panas yang merata.

Selain itu, bersihkan juga bagian tungkunya.

Sebab, tungku rice cooker yang kotor juga dapat mempengaruhi rasa nasi dan dapat merusak rice cooker.

Artikel ini pernah tayang di Kompas.com dengan judul 5 Cara Menghemat Listrik Saat Menggunakan Rice Cooker

Baca Juga: Pantas Tiap Masak Nasi Jadi Gak Enak, Ternyata Ini Biang Onar Rice Cooker Bisa Muncul Bau, Ibu-Ibu Banyak yang Tak Sadar