Gak Perlu Minum Obat, Wanita Ini Sembuh dari Sakit Maag Cuma dengan Minum Air Kelapa Tiap Buka Puasa

By Virny Apriliyanty, Rabu, 5 April 2023 | 15:40 WIB
Mengobati asam lambung dengan minum air kelapa ()

Maklum saja, penderita akan mengalami sejumlah gejala seperti, mulut terasa asam, kembung, mual, dada seperti terbakar, dan rasa nyeri di ulu hati.

Walaupun bisa menyerang siapa saja, Anda bisa meminimalisasi risiko naiknya asam lambung dengan cara menjalankan pola hidup sehat.

Namun, untuk Anda yang sudah menderita asam lambung bisa mengonsumsi obat untuk meredakannya.

Air kelapa bisa bikin daging lebih empuk dan manis

Asal tahu saja, obat asam lambung cukup banyak dijual di apotek dan toko ritel modern.

Opsi lainnya, Anda bisa mengonsumsi obat herbal untuk menetralkan kadar asam lambung.

Air kelapa mengatasi asam lambung Air kelapa tidak hanya menyegarkan tenggorokan.

Air kelapa mengandung tanin yang bermanfaat meredakan peradangan di dalam lambung.

Inilah alasannya, air kelapa baik dikonsumsi oleh penderita asam lambung tinggi.

Melansir dari Nakita.Grid.id, para penderita asam lambung cukup minum satu buah air kelapa secara rutin selama dua minggu.

Selain itu, mengonsumsi air kelapa saat perut kosong seperti saat berbuka puasa juga bisa mendatangkan banyak hal baik.

Baca Juga: Pantas Muntah saat Sikat Gigi, Ternyata Hal ini Jadi Biang Keroknya, Banyak Orang Gak Sadar!