Dikasih Tahu Tukang Laundry, Tiap Cuci Celana Jeans di Mesin Cuci Ternyata Selalu Ditambahkan Sedikit Garam, Efeknya Wow Banget

By Virny Apriliyanty, Rabu, 5 April 2023 | 17:10 WIB
Manfaat Menambahkan Garam ke Mesin Cuci (s-nbcnews.com)

Nah, ternyata Anda harus percaya kali ini karena garam memang sudah menjadi rahasia umum membuat baju jadi bersih setelah dicuci di mesin cuci.

Oleh karenanya, Anda jangan ragu menambahkan garam ke dalam mesin cuci sebelum mencuci baju.

Melansir Hunker, ini penjelasan lengkapnya.

1. Membuat pakaian tidak mudah luntur

Garam bermanfaat untuk membuat warna pakaian tidak mudah luntur.

Caranya, Anda hanya perlu menambahkan satu cangkir garam ke dalam pakaian yang akan dicuci.

Trik menghilangkan noda putih di celana jeans

Anda bisa menyesuaikan sendiri berapa banyak garam yang dibutuhkan sesuai banyaknya pakaian yang akan dicuci.

Hasilnya pun akan membuat Anda takjub dan pakaian masih terlihat seperti baru.

2. Menjaga jins tetap terlihat baru

Apakah Anda mempunyai jins di rumah?

Jins yang sering dicuci dan digunakan akan membuat warnanya lama-kelamaan memudar.

Untuk menjaga jins tetap terlihat baru, rendamlah ke dalam larutan air dan garam.

Baca Juga: Awas Jadi Sarang Kuman, Ternyata Cuma Tuang 1 Bahan Ini Ke Mesin Cuci Bisa Bikin Kotoran Langsung Keluar, Hasilnya Bikin Melongo