Banyak Beredar Selama Ramadhan, Begini Ciri Minuman Berbuka yang Pakai Biang Gula, Lebaran Nanti Bisa Diabetes Kalau Gak Mau Catat

By Virny Apriliyanty, Kamis, 6 April 2023 | 15:40 WIB
Ciri Minuman dengan Biang Gula (healthline.com)

SajianSedap.com - Anda pasti tidak lagi asing dengan istilah biang gula.

Biang gula sebenarnya adalah bahan tambahan pengganti gula pasir yang harganya jauh lebih murah.

Di pasaran, biang gula dikenal dengan banyak istilah.

Biang gula adalah pemanis buatan yang biasa disebut sakarin, sorbitol, aspartam, atau siklamat.

Nah, konsumsi biang gula dalam jangka panjang tentu saja tak sehat bagi tubuh.

Makanya, penting banget untuk tahu ciri minuman yang pakai biang gula.

Rasanya bisa beda banget terasa di lidah, lo.

Ciri Minuman dengan Biang Gula

Ya, banyak penjual kini sengaja menambahkan pemanis buatan di dalam bahan minumannya.

Soalnya, harga gula pasir asli terbilang sangat mahal, lo.

Untungnya pasti tipis banget kalau pakai gula pasir asli.

Karena itu, pedagang biasa menambahkan pemanis buatan seperti sakarin, sorbitol, aspartam, atau siklamat.

Baca Juga: Cuma Tambahkan Gula ke Shampo saat Keramas, Wanita ini Kaget saat Lebaran Rambutnya Bisa Berubah jadi Begini, Gak Coba Bisa Nyesel!