Nyesel Setengah Mati Baru Tahu, Kerak di Kompor Gas Bisa Rontok Cuma Pakai Bawang Putih yang Dibuat Begini, Contek Deh!

By Ulfa, Selasa, 11 April 2023 | 14:40 WIB
Begini cara membersihkan kompor gas dengan menggunakan bawang putih (Bukalapak)

- Gunakan spons lembut untuk membersihkan kompor gas.

- Sekarang, bersihkan larutan sabun dengan air biasa.

- Terakhir, lap kompor hingga kering menggunakan handuk lembut.

4. Cuka

Bahan berikutnya yang bisa digunakan adalah cuka.

Dalam hal ini kamu juga bisa mencampurnya dengan baking soda.

Kompor penuh karat bisa bersih seketika dengan cuka.

Cuka berfungsi membantu menghilangkan lemak, dan soda kue berfungsi untuk menghilangkan kerak sisa makanan dan kotoran yang menempel.

- Biarkan kompor dingin setelah digunakan untuk memasak.

- Lepaskan tatakan tungku kompor, tutup burner, dan kepala burner.

Jika masih panas kamu dapat menggunakan sarung tangan anti panas untuk memegangnya.

- Isi panci dengan setengah air dan setengah cuka.

Baca Juga: Cek Kompor Sebelum Tidur, Kalau Temukan Tanda-tanda Ini Bisa Meledak Kapan Saja, Amankan Sebelum Terlambat

- Letakkan material tungku di dalamnya sampai semua bagian terendam.

- Biarkan terendam di dalam larutan selama 30 menit.

- Setelah selesai, angkat dan bilas dengan air mengalir.

- Campur air dan soda kue sampai seperti pasta.

- Lapisi material dengan pasta. Biarkan selama 15-30 menit.

- Gunakan sikat untuk menghilangkan sisa-sisa yang menempel.

- Bilas, keringkan, dan bersihkan kepala dan tutup burner sebelum dipasang kembali.

Artikel ini telah tayang di Nakita.id dengan judul Cara Mudah Bersihkan Kompor Gas Agar Kerak Hilang, Bisa dengan Bawang

Baca Juga: Hati-hati! Penelitian Buktikan Memasak dengan Kompor Gas Berpotensi Buruk bagi Kesehatan Jika Dipakai Seperti Ini