Pantas Beras di Rumah Ada Kutunya, Kesalahan Ini Ternyata Sering Dilakukan Ibu-ibu saat Simpan Beras, Salah Satunya Pakai Wadah Plastik!

By Idam Rosyda, Kamis, 27 April 2023 | 09:40 WIB
kesalahan penyimpanan beras (Kompas)

SajianSedap.com - Sering menemukan kutu pada beras yang Anda simpan?

Tentu saja pengalaman ini pasti pernah Anda alami bukan?

Padahal bisa jadi Anda sudah menyimpan beras Anda di tempat yang Anda pikir aman.

Alih-alih aman, namun kutu beras justru bisa bisa muncul.

Kemunculan kutu beras ini sebenarnya tidak mucnul tiba-tiba loh.

Saat penyimpanan di gudang sebelum Anda beli, larva kutu beras bisa jadi sudah ada.

Hal ini sulit dideteksi sehingga saat Anda membeli beras baisanya memang bebas dari kutu.

Namun karena penyimpanan yang tidak tepat, kutu beras ini akhirnya muncul saat beras disimpan di rumah.

Penyebab Kutu Beras Muncul

Nah karena proses penyimpanan beras ini cukup penting, hindari kesalah penyimpanan berikut ini.

Apa saja sih kesalahan saat penyimpanan beras sehingga bisa muncul kutu beras?

1. Menyimpannya dengan wadah plastik

Hindari menggunakan wadah yang termasuk elemen api.

Baca Juga: Kutu Beras Bisa Mabok Cium Aromanya, Letakkan 3 Bahan Dapur ini dalam Rice Box Biar Kapok Tidak Mau Balik