Tips Membersihkan Tabung Mesin Cuci Tanpa Dibongkar, Tumpukan Kotoran Bisa Hilang Seketika Cuma Tuang 1 Bahan ini, Bersih Sampai ke Keraknya

By Ulfa, Kamis, 4 Mei 2023 | 10:40 WIB
Berikut ini cara mencuci tabung mesin cuci tanpa harus membongkarnya terlebih dahulu (diaryofspaces.com)

- Setelah mesin cuci berhenti berputar, diamkan selama tiga jam agar larutan konsentrat membersihkan tabung mesin cuci secara menyeluruh. 

- Konsentrat pembersih mesin cuci bisa membersihkan kotoran pada bagian tabung mesin cuci yang sulit terjangkau.

- Setelah didiamkan selama tiga jam, kotoran di dalam tabung mesin cuci akan rontok dan terangkat ke permukaan air.

- Kemudian, nyalakan kembali mesin cuci agar proses pembersihannya benar-benar maksimal.

- Setelah tabung mesin cuci dirasa sudah kembali bersih, buang seluruh air yang ada di dalamnya.

- Bilas tabung mesin cuci beberapa kali sampai terlihat bersih sempurna tanpa ada kotoran yang tersisa.

Selain pembersih mesin cuci, kamu juga dapat menggunakan bubuk sitrun sebanyak tujuh sampai sepuluh bungkus untuk membersihkan mesin cuci.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Cara Cepat Membersihkan Tabung Mesin Cuci Tanpa Bongkar".

Baca Juga: Cara Agar Pengering Mesin Cuci Awet Lama, Jangan Coba-coba Langgar 1 Hal yang Jadi Penyebab Cepat Rusak ini