5 Ide Resep Nasi Tim Untuk Menu Sarapan Sehat yang Bakal Bikin Kenyang

By Dwi, Minggu, 7 Mei 2023 | 21:00 WIB
5 Ide Resep Nasi Tim Enak Dan Sehat Untuk Ide Menu Sarapan Besok (Sajian Sedap)

SajianSedap.com - 5 ide resep nasi tim yang sedap dan sehat ini bisa jadi ide menu sarapan istimewa esok hari.

Aneka menu sederhana ini rasanya pasti enak, dan pasti bisa dibuat oleh pemula sekalipun.

Jadi, kalau ingin menghadirkan menu sarapan ataupun menu bekal seru untuk si kecil, contek saja aneka menu sehat ini.

5 Ide Resep Nasi Tim Untuk Menu Sarapan Ataupun Bekal

Resep Nasi Tim Udang Ala Thai

Resep Nasi Tim Udang Ala Thai

Waktu: 45 Menit

Sajian: 5 Porsi

Bahan:

300 gram beras

1.400 ml kaldu udang

1 cm jahe, memarkan

1 1/2 sendok teh garam

1 sendok teh wijen hitam

Baca Juga: Resep Bekal Sekolah : Resep Nasi Tim Jamur, Menu Bekal Enak Dan Sehat yang Pasti Bikin Perut Kenyang

Bahan Isi (aduk rata):

2 siung bawang putih, cincang kasar

3 buah cabai kering, cincang halus

Baca Selengkapnya >>

Resep Nasi Tim Merah Ayam

Resep Nasi Tim Merah Ayam

Waktu: 45 Menit

Sajian: 5 Porsi

Bahan Nasi:

250 gram beras merah, cuci bersih

3 siung bawang putih, memarkan

2 cm jahe, memarkan

1 1/2 sendok teh garam

Baca Juga: 5 Ide Resep Bekal Anak Serba Tim, Mulai Dari Nasi Tim Hingga Udang Ada Disini

1.000 ml kaldu ayam

2 sendok teh minyak wijen untuk menumis

Bahan Tumisan Ayam:

3 buah paha ayam ambil dagingnya

100 gram mix vegetable

Baca Selengkapnya >>

Resep Nasi Tim Udang Brokoli

Resep Nasi Tim Udang Brokoli

Waktu: 45 Menit

Sajian: 2 Porsi

Bahan:

60 gram beras, cuci bersih

50 gram udang kupas, cuci bersih, cincang halus

Baca Juga: Resep Bekal Sekolah : Resep Nasi Tim Hijau Ayam, Menu Sarapan Sehat yang Bikin Perut Kenyang Lebih Lama

40 gram brokoli, cincang/ blender kasar

300 ml kaldu ayam

1 siung bawang putih, cincang

1 lembar daun salam

1 sendok teh minyak, untuk menumis

Baca Selengkapnya >>

Resep Nasi Tim Hijau Ayam

Resep Nasi Tim Hijau Ayam

Waktu: 45 Menit

Sajian: 7 Porsi

Bahan Nasi:

400 gram beras

900 ml air

Baca Juga: Resep Bekal Sekolah : Resep Nasi Tim Beras Merah, Hidangan Sehat Untuk Disantap Buah Hati Tercinta

600 ml jus bayam blender dari 3 bh bayam, rebus sebentar dan 500 ml air

2 lembar daun salam

2 sendok teh garam

Bahan Tumisan:

2 buah paha ayam, tanpa tulang, cincang kasar

2 butir bawang putih, cincang halus

Baca Selengkapnya >>

Resep Nasi Tim Wortel Jamur

Resep Nasi Tim Wortel Jamur

Waktu: 60 Menit

Sajian: 3 Porsi

Bahan Nasi:

Baca Juga: Resep Bekal Sekolah : Resep Nasi Tim Sayur, Menu Sarapan Sehat yang Gampang Dibuat

400 gram beras

1.000 ml air

600 ml jus wortel blender dari 2 buah wortel dan 500 ml air

2 lembar daun salam

2 sendok teh garam

Bahan Tumisan:

150 gram jamur tiram, disuwir-suwir

100 gram jamur kancing, diiris tipis

Baca Selengkapnya >>