Cara Ampuh Membasmi Semut Rangrang di Pohon Halaman Rumah, Modal Taburkan 1 Bahan Dapur Ini, Dijamin Gak Bakal Balik Lagi

By Amelia Pertamasari, Rabu, 31 Mei 2023 | 12:10 WIB
Cara mengusir semut rangrang dari tanaman di halaman rumah. (Pexels)

SajianSedap.com - Semut rangrang adalah sejenis serangga kecil yang sering kita temui di lingkungan.

Semut rangrang hidup dalam koloni yang terdiri dari ribuan hingga jutaan individu.

Mereka biasanya bersarang di tanah atau di tempat-tempat yang lembab seperti batang tanaman atau bawah batu.

Makanan utama semut rangrang adalah serangga kecil, nektar, dan sisa-sisa makanan yang mereka temukan di sekitar mereka.

Meskipun semut rangrang tidak dianggap sebagai hama yang serius, kehadiran mereka di dalam rumah dapat menjadi masalah bagi beberapa orang.

Mereka dapat masuk melalui celah-celah kecil atau sela-sela di dinding, lantai, atau perabotan.

Mereka juga dapat mengganggu kawasan makanan dan menyebabkan ketidaknyamanan.

Oleh sebab itu banyak orang ingin segera mengusir semut rangrang dari hunian atau halaman rumah mereka.

Jika Anda salah satu yang mencari caranya, simak berikut ini cara mudah mengusir semut rangrang dengan mudah.

Cara Mengusir Semut Rangrang

Berikut beberapa cara membasmi semut di pohon dengan menggunakan bahan-bahan alami.

Bahan alami ini bisa Anda dapatkan dengan mudah, bahkan juga bisa ditemui di rak dapur Anda. Yuk simak!

Baca Juga: Cara Cepat Mengusir Semut di Rumah, Cuma Modal Sejumput Bahan Dapur Ini Langsung Kabur Sendiri