Luar Biasa! 2 Bahan Dapur Ini Ampuh Bikin Wadah dan Botol Tupperware Kusam Jadi Kinclong Seperti Baru, Irit Uang deh Daripada Beli Baru

By Amelia Pertamasari, Jumat, 2 Juni 2023 | 17:10 WIB
Cara membersihkan wadah dan botol tupperware kusam agar kembali kinclong. (IndiaMART)

SajianSedap.com - Tupperware adalah merek terkenal produk wadah makanan dan alat dapur yang terbuat dari bahan plastik berteknologi tinggi.

Produk Tupperware terkenal dengan keunggulannya dalam menjaga kesegaran makanan dan menjadikan penyimpanan makanan lebih praktis.

Mereka menawarkan berbagai macam wadah makanan dengan desain yang inovatif dan fungsional.

Salah satu alasan mengapa Tupperware disukai banyak orang adalah karena kualitas dan daya tahan produk mereka.

Tupperware menggunakan bahan plastik berkualitas tinggi yang tahan terhadap benturan, retak, dan bocor.

Ini berarti makanan Anda akan tetap segar lebih lama dan Anda tidak perlu khawatir tentang tumpahan atau kebocoran saat membawa makanan dari satu tempat ke tempat lain.

Namun juga tak berbeda jauh dengan barang berbahan plastik merk lainnya, Tupperware juga dapat kusam seiring penggunaan.

Jika Tupperware menjadi kusam, banyak orang pergi untuk membeli barang baru, yang harganya tentu tak murah.

Padahal sebenarnya ada cara mudah membersihkan wadah dan botol tupperware kusam agar kembali kinclong seperti baru seperti berikut ini. Yuk simak!

Cara Membersihkan Wadah dan Botol Tupperware Kusam

Dikutip dari channel YouTube Dapure Icha, berikut ini cara membersihkan botol tupperware agar kembali bening seperti baru.

Caranya pun mudah dan cepat, tak sampai lebih dari 15 menit. Yuk simak!

Baca Juga: Setiap Hari Dibikin Makan Hati Saat Cuci Piring, Ternyata Noda Minyak Membandel di Wadah Plastik Bisa Lenyap dengan Dikocok-kocok Bahan Ini