SajianSedap.com - Kulkas adalah salah satu perangkat elektronik yang banyak dimiliki orang-orang di rumah mereka.
Perangkat satu ini dinilai memiliki peran yang sangat penting untuk sehari-sehari, utamanya dalam hal makanan dan minuman.
Ini digunakan sebagai pendingin dan penyimpan makanan dengan harapan tahan lama.
Difungsikan untuk pemakaian jangka panjang, penting untuk merawat kulkas dengan tepat.
Umur pakai kulkas dengan perawatan yang tepat dapat berkisar antara 9-10 tahun.
Sayangnya tak banyak orang tahu bagaimana cara merawat dan menggunakan kulkas dengan benar, membuatnya mudah cepat rusak.
Tidak hanya mati, kulkas tidak dingin menjadi salah satu tanda kerusakan kulkas.
Oleh sebab itu Anda perlu tahu apa saja kebiasaan salah yang dapat membuat kulkas tidak dingin dan cepat rusak.
Lihat berikut ini untuk Anda stop lakukan mulai sekarang.
Kebiasaan yang Membuat Kulkas Cepat Rusak
Dilansir Reader's Digest Canada, ada beberapa kebiasan yang membuat kulkas cepat rusak, antara lain sebagai berikut.
Diserrtai dengan perawatan dan pembersihan yang rutin maka kulkas bisa lebih memiliki masa pakai yang panjang dan bekerja dengan baik.