Tisu makan sudah cukup untuk dapat menyerap air.
Sebagai akibat dari sifat penyerap jamur yang ekstrem, jamur yang terkena kontak dengan air terlalu lama dapat menyebabkan perubahan rasa.
Hal ini juga berdampak dapat menyebabkan mereka menjadi kenyal.
5. Telur
Mencuci telur sebelum dimasak, juga dilakukan banyak orang.
Tapi, hal ini sebenarnya bisa 'merusak' lapisan alami pada telur yang membantu mencegah bakteri merembes ke kulit.
Mencuci telur bisa menghilangkan lapisan dan membuat kulit lebih rentan terhadap penyebaran bakteri.
Apalagi harga telur ayam kini tengah tinggi.
6. Pasta
Mencuci pasta akan menghilangkan pati gandum yang ada di dalamnya.
Hal ini dapat membuat cita rasa pasta yang sesungguhnya bisa hilang.