Iseng-iseng Gosok Cermin dengan Sisa Koran, Mendadak Tetangga Antri Mau Dandan di Rumah, Ada Apa?

By Raka, Sabtu, 19 Agustus 2023 | 10:10 WIB
Kertas koran di cermin (Kolase House Digest)

- Remas koran bekas dan gunakan untuk menyeka cuka dari kaca.

- Gosok cermin sampai kita mendapatkan cermin yang mengkilap dan bebas goresan.

- Saat menyekanya, berikan kekuatan yang cukup untuk menghilangkan noda tetapi tidak terlalu kuat sampai bisa memecahkan kaca.

Krim cukur

Caranya:

- Taruh krim cukur biasa yang murah ke kain bebas serat seperti kain mikrofiber dan gunakan untuk menyeka cermin.

- Gosok cermin sampai kekeruhannya hilang.

- Kamu bisa mengulangi prosesnya jika noda terlalu sulit dihilangkan.

Trik ini banyak digunakan di cermin kamar mandi karena juga akan membuat cermin Anda bebas kabut selama berminggu-minggu.

Air dan kain mikrofiber

Basahi kain mikrofiber dan gunakan untuk menyeka cermin, hindari bingkainya.

Kain mikrofiber cocok untuk membersihkan barang-barang yang rapuh dan sensitif seperti cermin karena tidak meninggalkan serat pada kaca.

Baca Juga: Belum Ada 24 Jam Ganti Gula dengan Mentega, Sekarang Setiap Minum Kopi Selalu Melirik Cermin di Rumah, Ada Apa?