Iseng Membawa Berkah, Cuma Teteskan Minyak Kayu Putih ke Atas Kasur, Masalah Bertahun-tahun ini Akhirnya Tuntas Juga

By Amelia Pertamasari, Rabu, 9 Agustus 2023 | 19:40 WIB
Manfaat menyemprot minyak kayu putih ke kasur. (Kolase Grid dan Bob Vila)

SajianSedap.com - Minyak kayu putih merupakan sejenis minyak yang digunakan untuk pengobatan, kesehatan, dan pembersihan.

Dibuat dari daun dan ranting kayu putih, minyak ini memiliki aroma yang khas, segar, dan bertenaga.

Digunakan secara tradisional, minyak kayu putih dapat meredakan gejala flu, batuk, dan pilek.

Inhalasi atau pengolesan secara topikal dapat membantu meredakan hidung tersumbat dan mempercepat pemulihan dari infeksi pernapasan.

Juga karena aromanya yang segar dan kuat, minyak kayu putih digunakan dalam pengharum ruangan atau lilin aromaterapi.

Namun pernahkan Anda mencoba memanfaatkannya untuk mengatasi permasalahan di kasur Anda?

Ada satu manfaat khusus yang bisa diperoleh dengan menggunakan minyak kayu putih ke kasur Anda.

Seperti kita tahu, dengan kasur yang baik, itu dapat memberikan kenyamanan saat istirahat ataupun tidur.

Lalu apa manfaatnya? Simak berikut ini untuk tak ragu lagi Anda coba.

Manfaat Gunakan Minyak Kayu Putih di Kasur

Dilansir dari Kompas, ini yang akan Anda dapatkan dengan rutin menyemprotkan minyak kayu putih ke kasur Anda.

Jangan sampai Anda terlambat melakukannya untuk mendapatkan kasur yang tahan lama.

Baca Juga: Mulai Malam ini, Coba Taruh Daun Murah Meriah ini di Bawah Seprai Kasur, Tungau yang Menganggu Pasti Bakal Lari Kocar-kacir!