Resep Nasi Jagung Ayam Suwir, Menu Sarapan Sehat Kaya Rempah dan Aroma Sekaligus Gurih Rasanya

By Dwi, Selasa, 22 Agustus 2023 | 06:00 WIB
Resep Nasi Jagung Ayam Suwir, Menu Sarapan Unik yang Enak Dan Juga Sehat (Sajian Sedap)

SajianSedap.com - Resep Nasi Jagung Ayam Suwir ini bisa jadi ide menu sarapan anti mainstream.

Menu sarapan sehat satu ini punya rasa yang pastinya gurih, dan memiliki aroma yang wangi banget.

Tertarik untuk menghadirkan menu sederhana berikut untuk jadi menu sarapan seru hari ini?

Waktu: 30 Menit

Sajian: 3 Porsi

Bahan:

Bahan Pelengkap:

Cara Membuat Nasi Jagung Ayam Suwir:

  1. Panaskan minyak. Tumis bawang putih sampai harum. Tambahkan ayam, jagung manis, garam, dan merica bubuk. Aduk rata.
  2. Tambahkan nasi putih dan daun bawang. Aduk rata.
  3. Sajikan bersama pelengkap.

Baca Juga: Belum Ada 12 Jam Minum Madu Sebelum Tidur, Setiap Bangun Sampai Lupa Mau Sarapan, Kok Bisa?

 Baca Juga: Menu Sarapan Serba Nasi Favorit, Resep Nasi Goreng Thailand Ini Jawabannya