Cuma Iseng-iseng Potong Peniti Pakai Gunting Dapur, Tetangga Sampai Rela Antre di Depan Rumah Sambil Bawa Kain, Kok Bisa?

By Raka, Senin, 4 September 2023 | 17:40 WIB
Manfaat menggunting peniti dengan gunting (Citadel)

SajianSedap.com - Gunting tak kalah penting dengan peralatan dapur lain di rumah.

Tak sedikit yang kerepotan harus memotong kemasan dengan benda lain seperti pisau.

Seringnya digunakan membuat gunting jadi cepat tumpul.

Biasanya kita akan menggunakan asahan untuk mengatasi hal tersebut.

Namun tak sedikit juga yang memilih gunting baru.

Padahal ada cara lebih mudah mengatasi gunting tumpul.

Trik Mengatasi Gunting Tumpul dengan Barang dari Dapur

Berikut beberapa trik yang bisa dicoba untuk mengatasi gunting tumpul dengan barang yang ada di rumah.

Salah satunya menggunakan peniti.

1. Amplas

Cara menajamkan gunting pertama dapat menggunakan amplas grit sedang, dengan grit 150 hingga 200, akan bekerja dengan baik.

Caranya dengan melipat amplas sedemikian rupa sehingga sisi kasarnya menghadap ke luar.

Kemudian potong amplas, potong strip panjang, menggunakan sapuan penuh, sekitar 10 hingga 20 kali.

Baca Juga: Tak Sengaja Rendam Gunting Semangkuk di Dalam Cuka Semalaman, Keesokan Hari Bakal Takjub Lihat Peralatan Dapur, Ada Apa?