SajianSedap.com - Siapa sih yang tidak mau sehat?
Bahkan ada pepatah, sehat itu lebih murah daripada masuk rumah sakit.
Tentu saja, jika Anda masuk rumah sakit biaya yang banyak akan Anda keluarkan.
Namun jika menjaga kesehatan, salah satunya adalah mengonsumsi makanan tinggi antioksidan.
Antioksidan merupakan zat yang bisa menangkal radikal bebas.
Radikal bebas menyebabka n berbagai penyakit salah satunya kanker.
Nah, daripada Anda membeli suplemen, bukankan makanan alami dan murah bisa jadi pilihan?
Ya, beberapa makanan mengandung antioksidan yang tinggi.
Namun jangan ditanya, dibanding suplemen makanan ini harganya jauh lebih murah.
Kangkung Makanan Tinggi Antioksidan
Salah satunya adalah sayur yang bisa Anda jumpai di pasar ini.
Sayur ini adalah kangkung.
Baca Juga: 4 Manfaat Makan Ikan Cumi dengan Tintanya, Nyesel Selama ini Dibuang Kalau Tahu Sedahnyat ini!