Awalnya Cuma Iseng Rebus Secangkir Cuka Setelah Memasak, Tahu-tahu Tetangga pada Betah Nongkrong di Depan Rumah, Kenapa ya?

By Amelia Pertamasari, Rabu, 6 September 2023 | 16:40 WIB
Memasak di dapur. (NDTV)

Cara Menjaga Dapur Selalu Bersih

Menyisihkan waktu setiap hari untuk membersihkan dapur bisa menjadi tugas yang melelahkan.

Untuk itu, cobalah untuk membersihan satu area dapur secara menyeluruh setiap minggunya.

Sebagai contoh, Anda dapat memilih untuk membersihkan rak oven, exhaust fan, atau kulkas.

Dengan melakukan pekerjaan pembersihan yang sulit setiap minggu, hal ini akan membuat perawatan dan pembersihan harian menjadi lebih cepat dan mudah.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Mudah, 8 Cara Menghilangkan Bau Gosong di Dapur

Baca Juga: Cocok untuk Orang Penakut, Ini 4 Bahan Mengusir Kecoak di Dapur Tanpa Disentuh, Langsung Kocar Kacir Gak Berani Datang Lagi