Pantas Ramai Terus, Restoran dengan Cat Warna Ini Disebut Bisa Menarik Pelanggan! Bikin Nafsu Makan Bertambah Sampai Betah Lama-lama

By Ulfa, Rabu, 13 September 2023 | 10:25 WIB
Arti warna restoran yang bisa mempengaruhi mood pelanggannya (eater.com)

Tujuannya adalah untuk memberikan tamu perasaan stabil.

Warna coklat termasuk dalam kelompok warna earthy yang memberikan sensasi nyaman dan bisa memengaruhi perasaan pelanggan sehingga mereka ingin kembali lagi.

2. Merah

Warna merah banyak digunakan di restoran cepat saji.

Adapun merah memancarkan energi yang bisa meningkatkan nafsu makan.

Ini cukup berguna untuk lingkungan yang membutuhkan perputaran cepat, seperti restoran cepat saji.

3. Kuning dan oranye

McDonald's Indonesia perkenalkan sensasi pedas ala Korea

Kuning biasanya dipadukan dengan warna merah di restoran cepat saji.

Kuning adalah warna yang memicu kegembiraan dalam diri manusia.

Tak berbeda jauh dengan kuning, oranye juga bisa membuat perasaan menjadi gembira dan menekan potensi perasaan sedih.

Oranye cocok digunakan untuk warna bar es krim atau restoran di mana orang mungkin merasa bersalah.

Hal ini karena makan makanan yang misalnya terlalu berlemak dan kurang sehat.

Baca Juga: Bertahun-tahun Pakai Odol Baru Tahu, Warna di Ujung Pasta Gigi Ternyata Berbeda-beda! Punya Makna Penting ini yang Tak Semua Orang Tahu