Tak Perlu Capek-capek Dicabut, Cara Ampuh Basmi Rumput Liar Sampai ke Akar Cuma Butuh Garam, Ini Triknya!

By Amelia Pertamasari, Selasa, 19 September 2023 | 17:25 WIB
Cara basmi rumput liar dengan garam. (Kolase Google)

SajianSedap.com - Halaman rumah yang bersih akan memberi kenyamanan bagi penghuni rumah.

Dengan ditumbuhi beberapa tanaman atau pohon yang rindang bisa membuat rumah terasa sejuk. Juga beberapa orang yang gemar mengoleksi tanaman bisa membuat halaman dan rumah mereka terasa indah dipandang.

Tapi masalah tumbuhnya rumput liar selalu menjadi masalah untuk mendapatkan halaman yang bersih.

Tumbuhnya gulma atau rumput liar di halaman adalah pekerjaan yang terus-menerus pada halaman rumah.

Gulma tumbuh dengan cepat dan dapat dengan mudah menyebar di sekitar area rumah dan kebun, membuat halaman tidak terawat.

Sehingga penting untuk mengendalikan pertumbuhan gulma demi menjaga keindahan dan kesehatan taman Anda.

Melansir dari Homes and Gardens, membunuh gulma secara permanen adalah mencabut akarnya sepenuhnya dari tanah dan mengambil tindakan untuk menghentikan akar gulma baru tumbuh.

Cara manual seperti mencabutnya tentu menjadi hal yang sulit, namun memotongnya juga tidaklah tepat, atau bahkan menggunakan racun yang bisa membahayakan keluarga dan penghuni rumah.

Nah, untuk itu berikut ini ada cara ampuh dan efektif untuk membasmi rumput liar sekaligus agar tak cepat kembali tumbuh. Yuk simak!

Cara Membasmi Rumput Liar di Halaman

Dilansir dari Bobvila, berikut ini beberapa cara yang bisa digunakan untuk membasmi rumput liar di taman atau halaman rumah.

Cara ini bisa Anda lakukan dengan mudah dan efektif. Yuk simak!

Baca Juga: Dibuang ke Wastafel Bikin Mampet, Ampas Kopi Mending Dibakar dan Diletakkan di Teras Rumah, Bikin Tetangga Betah Nongkrong