Jarang Ada yang Sadar, Kasur dan 5 Benda di Rumah Ini Ternyata Ada Masa Kadaluwasanya, Jangan Dipakai Lagi Jika Sudah Lewat Masanya

By Idam Rosyda, Minggu, 24 September 2023 | 16:10 WIB
barang di rumah yang bisa kadaluarsa (Unsplash)

5. Keset kamar mandi

Keset kamar mandi kerap terkena air setiap hari.

Akibatnya, keset mudah basah dan selalu lembap.

Karena itu, sebaiknya mengganti keset kamar mandi setiap satu hingga dua tahun, sesuai dengan masa tahan keset.

Dengan mengganti keset baru, akan membuat ruangan terasa segar serta bersih.

6. Sofa

Sofa menjadi salah satu elemen dekorasi yang membuat ruangan terlihat tertata, menarik, bahkan mewah.

Namun, bila tampilan sofa lesu atau busanya sudah tidak baik, tentu akan memperburuk ruangan.

Untuk itu, ganti segera sofa lama Anda dengan yang baru.

Umumnya, sofa memiliki daya tahan mencapai tujuh hingga 15 tahun.

Nah sekarang sudha tahu kan benda-benda di rumah yang memiliki masa kadaluwarsa.

Sebagai tambahan termasuk mesin cuci, spons, panci dan wajan ternyata juga memiliki masa kadaluwarsa.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Seperti Makanan, 9 Benda di Rumah Ini Ternyata Punya Masa Kedaluwarsa

Baca Juga: Gawat! Bikin Rusak Kalau Baking Soda Dipakai untuk Bersihkan Perabot Dapur Ini, Jangan Asal Pakai