STOP Tanam di Pekarangan, 5 Tanaman Ini Ternyata Mengundang Ular Masuk Rumah, No. 2 Sering Jadi Favorit Ibu-ibu

By Amelia Pertamasari, Minggu, 1 Oktober 2023 | 18:40 WIB
Tanaman yang disukai oleh ular. ()

SajianSedap.com - Ular adalah hewan yang menakutkan bagi banyak orang karena memiliki bisa serta gigitan yang berbahaya sampai mematikan bagi manusia.

Sehingga siapapun tentu menghindari bertemu dengan hewan melata ini di manapun itu.

Jika selama ini Anda mengira bahwa ular hanya hidup di hutan, sawah, dan rawa, maka kamu salah besar.

Wilayah perkotaan juga tak luput didatangi atau disinggahi oleh hewan ini. Tak jarang berbagai insiden ular di dalam rumah kerap menghebohkan warga.

Untuk mengusir ular dari tempat tinggal, pemilik rumah disarankan meminta bantuan tenaga profesional seperti pemadam kebakaran atau pawang ular.

Namun meski ular bisa diusir, reptil ini berpotensi kembali muncul karena tertarik oleh kondisi suatu rumah.

Sebagai contoh, rumah yang kotor, diserang tikus, dan memiliki tanaman rimbun di halamannya dapat membuat ular datang.

Ternyata, ada beberapa tanaman yang menarik bagi reptil tersebut. Ular akan suka bersembunyi di tanaman rimbun atau semak-semak di halaman rumah.

Jika dibiarkan, hewan ini dapat masuk ke rumah.

Lantas, apa saja tanaman yang menarik ular masuk rumah?

Tanaman yang Menarik Ular

Berikut sejumlah tumbuhan yang berpotensi menarik perhatian ular bahkan bisa dijadikan sarang di halaman rumah:

Baca Juga: Ular Benci 5 Tanaman Ini, Buruan Tanam di Halaman Supaya Ular Ogah Masuk Rumah, Nomor 3 Sering Dikira Tanaman Liar