Ngapain Tembok Rumah Sampai Dipenuhi Kapur Barus, Semut Bakal Ogah Mampir ke Rumah Kalau Disemprot 2 Bahan Ini

By Amelia Pertamasari, Jumat, 13 Oktober 2023 | 18:40 WIB
Cara mengusir semut secara alami tanpa kapur barus. (Trinunnews - Surya)

SajianSedap.com - Keberadaan hama di rumah selalu ingin dibasmi penghuninya.

Ada banyak jenis hama yang bisa muncul, satu yang sering cukup terlihat adalah semut.

Meski ukurannya kecil, hewan ini datang bergerombol masuk ke dalam rumah yang dapat menyebabkan kekacauan besar.

Bukan tanpa alasan, semut masuk ke rumah untuk mencari makanan dan juga tempat berlindung.

Sementara itu, rumah menjadi kacau karena hadirnya semut mengganggu kebersihan, menyebabkan kerusakan, dan menjadi sumber ketidaknyamanan bagi penghuninya.

Oleh karena itu, banyak orang mencari cara untuk mengusir semut dari rumah mereka sesegera mungkin.

Cara paling umum adalah menggunakan kapur beras yang dipakai dengan cara dituliskan ke tembok rumah atau tempat masuk semut.

Tapi daripada memenuhi rumah Anda dengan goresan kapur barus, Anda cara lebih baik namun juga cukup efektif.

Anda hanya memerlukan bahan dapur seperti berikut ini.

Cara Mengusir Semut dari Rumah

Ada beberapa bahan alami yang bisa digunakan untuk mengusir semut dari rumah.

Dilansir dari Healthline, berikut ini daftar bahan alami untuk mengusir semut di rumah yang mudah didapatkan.

Baca Juga: Enggak Bakal Terlihat Jalan-jalan di Meja Makan Lagi, Semut Minggat Selamanya Cuma dengan Satu Tetes Minyak Kayu Putih, Ampuh!