Iseng-iseng 'Kubur' Alpukat dengan Tepung Terigu, Belum Ada 24 Jam, Satu Komplek Rela Antri Bawa Mangkuk, Ada Apa?

By Raka, Jumat, 3 November 2023 | 15:40 WIB
Trik cepat mematangkan alpukat dengan terigu (thrillist)

Tak hanya sebagai bahan pembersih, tepung terigu juga ampuh mengusir hama seperti semut di area dapur.

Dengan menggunakan tepung terigu kamu tak hanya menghemat uang, tetapi juga meminimalisir penggunaan bahan pembersih berbahan kimia di rumah.

Salah satunya adalah mematangkan buah alpukat dengan cepat.

Ya, mematangkan alpukat memang tidak mudah, lo.

Kadang kala, alpukat malah tidak bisa matang kalau kita salah mengolahnya.

Selain meletakkan alpukat di dalam beras, kamu juga bisa memanfaatkan tepung terigu untuk mematangkan alpukat.

Letakkan alpukat dalam mangkuk lalu tutupi permukaannya dengan tepung terigu.

Proses ini dapat mempercepat pematangan alpukat sehingga kamu tidak perlu menunggu lama untuk mengonsumsinya.

Cara Memilih Buah Alpukat

Membeli buah alpukat memang tidak mudah.

Soalnya, kondisi dalam daging alpukat sulit terlihat dari bagian luarnya.

Bahkan, tak jarang ketika dibuka, dagingnya ternyata busuk dan menghitam.

 Baca Juga: Cara Aman Menyimpan Avokad yang Terlanjur Dipotong, Enggak Bakal Hitam dan Cepat Membusuk Kalau Pakai Trik Ini