SajianSedap.com - Musim hujan sudah mulai datang.
Beragam persiapan bisa dilakukan para masyarakat Indonesia.
Mulai dari mempersiapkan payung dan jas hujan jika bepergian.
Serta yang paling penting mencegah nyamuk masuk ke dalam rumah.
Karena ada beberapa penyakit berbahaya yang bisa menyerang keluarga, salah satunya demam berdarah.
Maka penting mencegah para nyamuk masuk ke dalam rumah.
Terutama bagian kamar mandi harus segera dibersihkan.
Ada beberapa hal agar nyamuk tidak bersarang di kamar mandi.
Salah satunya mengganti lampu dengan ini.
Trik Mencegah Nyamuk Bersarang di Kamar Mandi
Melansir dari Loo Academy, untuk menyingkirkan nyamuk dan jentiknya di kamar mandi, sebaiknya segera lakukan langkah-langkah berikut ini.
Anda bisa memanfaatkan tanaman hias yang tidak disukai nyamuk karena baunya seperti berikut: